Bagaimana anak berperilaku adalah cerminan dari orang tua. Ada pepatah Tiongkok: “Bahkan batu giok terbaik perlu dipotong dan dipahat agar bisa menjadi harta berharga.”
Beberapa orang tua tidak memiliki kesabaran untuk menanggung kesalahan anak-anak mereka atau terlalu sibuk untuk mendisiplinkan anak-anaknya dengan tepat. Orang tua adalah guru utama yang dipelajari anak-anak, jadi ketika anak Anda nakal, paling baik Anda melihat diri Anda sendiri untuk melihat apakah Anda sudah mengajari mereka cara yang benar. Bila Anda melakukannya Anda akan memiliki hasil yang positif.
Lihat tanda-tanda pola asuh yang buruk ini dan lihat apakah mereka sesuai dengan Anda:
(ran)