ErabaruNews – Turnamen sepakbola antar negara yang paling bergengsi, Piala Dunia, akan digelar pada 2018 di Rusia. Sebanyak 32 negara sudah meloloskan tim nasional untuk berlaga pada babak grup. Pengundiannya pun sudah digelar awal bulan Desember 2017 lalu.
Rusia selaku tuan rumah akan menjamu salah satu wakil Asia, Arab Saudi, dalam laga pembuka. Laga sebagai pertanda dimulainya Piala Dunia 2018 itu akan digelar di Stadion Luzhniki, Moskwa, 14 Juli 2018. Piala dunia sendiri akan digelar hingga 15 Juli 2018.
Babak grup putaran final ini sendiri terbagi dalam 8 grup dengan sistem setengah kompetisi, dimana antar timnas akan bertemu masing-masing satu kali. Juara dan runner-up grup berhak lolos ke babak 16 besar, yang mulai digelar dengan sistem gugur.
Berikut jadwal pertandingan Piala Dunia 2018 selengkapnya, yang disertai waktu kick-of Indonesia, yaitu Waktu Indonesia Barat (WIB) :
Grup A
14 Juni 2018 pukul 22.00 WIB: Rusia Vs Arab Saudi, di Luzhniki Stadium
15 Juni 2018 pukul 21.00 WIB: Mesir Vs Uruguay, di Central Stadium
20 Juni 2018 pukul 01.00 WIB: Rusia Vs Mesir, di Krestovsky Stadium
20 Juni 2018 pukul 22.00 WIB: Uruguay Vs Arab Saudi, di Rostov Arena
25 Juni 2018 pukul 22.00 WIB: Uruguay Vs Rusia, di Cosmos Arena
25 Juni 2018 pukul 21.00 WIB: Arab Saudi Vs Mesir, di Volgograd Arena
Grup B
15 Juni 2018 pukul 22.00 WIB: Maroko Vs Iran, di Krestovsky Stadium
16 Juni 2018 pukul 01.00 WIB: Portugal Vs Spanyol, di Fisht Olympic Stadium
20 Juni 2018 pukul 19.00 WIB: Portugal Vs Maroko, di Luzhniki Stadium
21 Juni 2018 pukul 01.00 WIB: Iran Vs Spanyol, di Kazan Arena
26 Juni 2018 pukul 01.00 WIB: Iran Vs Portugal, di Mordovia Arena
26 Juni 2018 pukul 00.00 WIB: Spanyol Vs Maroko, di Kaliningrad Stadium
Grup C
16 Juni 2018 pukul 15.00 WIB: Prancis Vs Australia, di Kazan Arena
16 Juni 2018 pukul 23.00 WIB: Peru Vs Denmark, di Mordovia Arena
21 Juni 2018 pukul 21.00 WIB: Prancis Vs Peru, di Central Stadium
21 Juni 2018 pukul 23.00 WIB: Denmark Vs Australia, di Cosmos Arena
26 Juni 2018 pukul 21.00 WIB: Denmark Vs Prancis. di Luzhniki Stadium
26 Juni 2018 pukul 21.00 WIB: Australia Vs Peru, di Fisht Olympic Stadium
Grup D
16 Juni 2018 pukul 20.00 WIB: Argentina Vs Islandia, di Otkrytiye Arena
17 Juni 2018 pukul 01.00 WIB: Kroasia Vs Nigeria, di Kaliningrad Stadium
22 Juni 2018 pukul 01.00 WIB: Argentina Vs Kroasia, di Nizhny Novgorod Stadium
22 Juni 2018 pukul 22.00 WIB: Nigeria Vs Islandia. Volgograd Arena
27 Juni 2018 pukul 01.00 WIB: Nigeria Vs Argentina, di Krestovsky Stadium
27 Juni 2018 pukul 01.00 WIB: Islandia Vs Kroasia, di Rostov Arena
Grup E
17 Juni 2018 pukul 20.00 WIB: Kosta Rika Vs Serbia, di Cosmos Arena
18 Juni 2018 pukul 01.00 WIB: Brasil Vs Swiss, di Rostov Arena
22 Juni 2018 pukul 19.00 WIB: Brasil Vs Kosta Rika, di Krestovsky Stadium
23 Juni 2018 pukul 00.00 WIB: Serbia Vs Swiss, di Kaliningrad Stadium
28 Juni 2018 pukul 01.00 WIB: Serbia Vs Brasil, di Otkrytiye Arena
27 Juni 2018 pukul 01.00 WIB: Swiss Vs Kosta Rika, di Nizhny Novgorod Stadium
Grup F
17 Juni 2018 pukul 22.00 WIB: Jerman Vs Meksiko, di Luzhniki Stadium
18 Juni 2018 pukul 19.00 WIB: Swedia Vs Korea Selatan, di Nizhny Novgorod Stadium
23 Juni 2018 pukul 22.00 WIB: Jerman Vs Swedia, di Fisht Olympic Stadium
24 Juni 2018 pukul 01.00 WIB: Korea Selatan Vs Meksiko, di Rostov Arena
27 Juni 2018 pukul 21.00 WIB: Korea Selatan Vs Jerman, di Kazan Arena
27 Juni 2018 pukul 23.00 WIB: Meksiko Vs Swedia, di Central Stadium
Grup G
18 Juni 2018 pukul 22.00 WIB: Belgia Vs Panama, di Fisht Olympic Stadium
19 Juni 2018 pukul 01.00 WIB: Tunisia Vs Inggris, di Volgograd Arena
23 Juni 2018 pukul 19.00 WIB: Belgia Vs Tunisia, di Otkrytiye Arena
24 Juni 2018 pukul 19.00 WIB: Inggris Vs Panama, di Nizhny Novgorod Stadium
29 Juni 2018 pukul 00.00 WIB: Inggris Vs Belgia, di Kaliningrad Stadium
29 Juni 2018 pukul 01.00 WIB: Panama Vs Tunisia, di Mordovia Arena
Grup H
19 Juni 2018 pukul 19.00 WIB: Polandia Vs Senegal, di Otkrytiye Arena
19 Juni 2018 pukul 22.00 WIB: Kolombia Vs Jepang, di Mordovia Arena
25 Juni 2018 pukul 00.00 WIB: Jepang Vs Senegal, di Central Stadium
25 Juni 2018 pukul 01.00 WIB: Polandia Vs Kolombia, di Kazan Arena
28 Juni 2018 pukul 21.00 WIB: Jepang Vs Polandia, di Volgograd Arena
28 Juni 2018 pukul 22.00 WIB: Senegal Vs Kolombia, di Cosmos Arena
Babak 16 besar:
30 Juni 2018 pukul 21.00 WIB: Pemenang Grup C Vs Runner-up Grup D, di Kazan Arena (Laga 50)
1 Juli 2018 pukul 01.00 WIB: Pemenang Grup A Vs Runner-up Grup B, di Fisht Olympic (Laga 49)
Juli 2018 pukul 21.00 WIB: Pemenang Grup B Vs Runner-up Grup A, di Luzhniki Stadium (Laga 51)
2 Juli 2018 pukul 01.00 WIB: Pemenang Grup D Vs Runner-up Grup C, di Nizhny Novgorod Stadium (Laga 52)
2 Juli 2018 pukul 22.00 WIB: Pemenang Grup E Vs Runner-up Grup F, di Cosmos Arena (Laga 53)
3 Juli 2018 pukul 01.00 WIB: Pemenang Grup G Vs Runner-up Grup H, di Rostov Arena (Laga 54)
3 Juli 2018 pukul 21.00 WIB: Pemenang Grup F Vs Runner-up Grup E, di Krestovsky Stadium (Laga 55)
4 Juli 2018 pukul 01.00 WIB: Pemenang Grup H Vs Runner-up Grup G, di Otkrytiye Arena (Laga 56)
Babak 8 besar:
6 Juli 2018 pukul 21.00 WIB: Pemenang laga 49 Vs Pemenang laga 50, di di Nizhny Novgorod Stadium (QF 1)
7 Juli 2018 pukul 01.00 WIB: Pemenang laga 53 Vs Pemenang laga 54, di Kazan Arena (QF2)
7 Juli 2018 pukul 22.00 WIB: Pemenang laga 55 Vs Pemenang laga 56, di Cosmos Arena (QF3)
8 Juli 2018 pukul 01.00 WIB: Pemenang laga 51 Vs Pemenang laga 52, di Fisht Olympic Stadium (QF4)
Semifinal:
10 Juli 2018 pukul 01.00 WIB: Pemenang QF1 Vs Pemenang QF2, di Krestovsky Stadium
11 Juli 2018 pukul 01.00 WIB: Pemenang QF3 Vs Pemenang QF4, di Luzhniki Stadium
Perebutan juara ketiga:
14 Juli 2018 pukul 21.00 WIB: Kalah SF1 Vs Kalah SF2, di Krestovsky Stadium
Final:
15 Juli 2018 pukul 22.00 WIB: Pemenang SF1 Vs Pemenang SF2, di Luzhniki Stadium.
(Liputan6/FIFA/waa)